Rekomendasi Lagu-lagu Rohani yang Menarik untuk Jadi Bagian Pengisi Ibadah
Mendengarkan lagu atau musik rohani memiliki banyak manfaat. Di antaranya mengingatkan Anda akan kebaikan Tuhan, memberi semangat di kala menghadapi pergumulan, serta sikap hati untuk tetap setia.
Berikut daftar lagu rohani Kristen yang bisa menjadi referensi bagi Anda. Cek musik dan liriknya di aplikasi lagu rohani dan simpan di handphone anda.
GMS Worship
1. Kemuliaan di Tengah Badai
2. Harapan yang Menyembuhkan
NDC Worship
3. Ada dalam Hatimu
4. Bagian yang Terbaik
5. Kau Menunggu Hidupku
6. Mimpi Dan penglihatan
7. Yang Termulia
8. Bertahta S'lamanya
9.Kecap Dan Lihatlah
10. Hanya dekat padamu
11. Engkau didalamku
JPCC Worship
12. Ku dib'ri Kuasa
13. Kebesaranmu
14. Juruselamatku
15. RohMu yang Hidup
16. Bersorak
17. Harapanku
18. Terpujilah Engkau
19. Engkau Turut Berdukacita
ShimponyWorship
20. Besar Anugerahmu
21. lebih dari Pemenang
22. Banyaklah yang Engkau Lakukan
23. Suangguh alangkah Baiknya
24. B'ri Pujian dan Syukur
25. Mendengar SuaraMu
26. Tuhan Memberiku Kegirangan
27. Sujud di AltarMu
Dari seluruh lagu diatas sudah pernah menjadi bagian dari playlist saya, saya yakin setelah teman-teman mendengarkan dari masing-masing lagu rohani yang telah saya rekomendasikan, akan membuat teman-teman ingin mendengarnya sepanjang hari sambil merenungkannya, semoga bermanfaat buat anda.
Jangan lupa ikuti juga saya di sosial media,
Instagram :@yandriangelll
Twitter :@yandrisilaban
.jpeg)
.jpeg)
.jpeg)
Komentar
Posting Komentar